PENGUMUMAN

Mulai 25 September 2011, KeSEMaTOUR tidak akan diupdate lagi, karena telah berafiliasi dengan CV. KeMANGI. Untuk mengetahui paket wisata dan pelatihan mangrove terbaru kami, silahkan melihat dan memesannya secara online di CV. KeMANGI. Klik di sini.

Selasa, 08 Februari 2011

Paket Pelatihan Mangrove Karimunjawa

Hari ke-1
08:30 Berkumpul di Pelabuhan Tanjung Mas Semarang
09:00 Perjalanan ke Karimunjawa
13:00 Tiba di Karimunjawa
13.30 Check in Hotel dan Lunch
15:00 Ground checking kawasan hutan mangrove Pulau Kemojan
16:30 Mampir di Tanjung Gelam menikmati sunset
17.30 Kembali ke hotel
18:30 Makan malam
20:00 Pembukaan dan Materi Mangrove I : “Karakteritik Mangrove Karimunjawa”
21:30 Istirahat

Hari ke-2
07:00 Sarapan dan briefing
08:00 Mangrove trip
09:00 Materi Mangrove II: “Training identifikasi mangrove di lapangan”
12:00 Makan siang bakar ikan dan kelapa muda di hutan mangrove
13:00 Materi Mangrove III: “Training penghitungan kerapatan vegetasi mangrove”
17:00 Kembali ke Hotel
18.30 Makan malam
20:00 Materi mangrove IV: “Teknik rehabilitasi dan pemanfaatan mangrove”
21.30 Istirahat

Hari ke-3
07:00 Sarapan dan briefing
08:00 Mangrove trip
09:00 Evaluasi 1: “ Kemampuan identifikasi mangrove”
10:30 Evaluasi 2: “ Kemampuan penghitungan kerapatan mangrove”
12:00 Makan siang
13:30 Snorkeling dan memberi makan ikan di Pulau Menjangan Kecil
15.30 Berenang dengan hiu di Pulau Menjangan Besar
17:30 Pulang ke hotel
18.30 Dinner di Café Amor dan menikmati Amor Private Beach

Hari ke-4
07:00 Sarapan
08:00 Penutupan training dan pemberian sertifikat
10:00 Check out dan menuju dermaga Karimun
11:00 Perjalanan menuju Semarang Jepara
15:00 Tiba di Semarang

Keterangan
Minimal 4 orang peserta

Harga Paket
@ Rp. 2.750.000

Harga di atas sudah termasuk
Complete seminar kit training
Trainer berpengalaman dari KeSEMaT UNDIP dan Balai Taman Nasional Laut Karimunjawa
Sertifikat pelatihan dari Rektor UNDIP
Transportasi dari Jawa ke Karimunjawa
Biaya makan all day
Biaya hotel, 2 orang per kamar (AC, TV, kamar mandi dalam)
Biaya training
Sewa alat penelitian dan pengidentifikasian mangrove
Sewa alat snorkeling
Sewa perahu
Dokumentasi foto up water dan underwater

Harga di atas tidak termasuk
Biaya transportasi dari/ke pelabuhan Tanjung Emas Semarang
Asuransi
Ganti rugi atas keterlambatan kapal

Artikel Menarik Lainnya

4 komentar:

KeSEMaT mengatakan...

Salam MANGROVER!

Sukses buat KeSEMaTOUR

Semangat MANGROVER!

Mas Indra mengatakan...

Jadi ingin ke karimun Jawa Lagi... habis tawaran paketnya menggiurkan.

KeSEMaT mengatakan...

Terima kasih, Mas.

Bisa langsung menghubungi Mas Sapto, bila berminat. :-)

Semangat MANGROVER!

KeSEMaT mengatakan...

sambil selamatkan tukik :-)

Posting Komentar

 
Copyright © 2011. KeSEMaTOUR . All Rights Reserved
Beranda | Tentang Kami | Paket Wisata | Paket Pelatihan | Reservasi | Testimonial | Jaringan | Kontak
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates